Daftar 35 Makanan Khas Banten Plus Resep
Banten adalah sebuah provinsi, wilayah paling barat di Pulau Jawa, Indonesia. Provinsi ini pernah menjadi bagian dari Provinsi Jawa Barat, daerah ini menjadi wilayah pemekaran sejak tahun 2000, dengan keputusan Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2000. Pusat pemerintahannya berada di Kota Serang. Banten atau dahulu dikenal dengan nama Bantam merupakan kota dengan mayoritas penduduk beragama Islam yang dikenal akan nilai toleransinya yang tinggi terhadap pemeluk agama lain. Provinsi Banten selain dikenal dengan destinasi wisata alam juga dikenal sebagai tempat berwisata kuliner. Terdapat berbagai jenis makanan, minuman yang bisa dijadikan oleh-oleh yang menarik bagi pengunjung Provinsi yang berada di ujung barat pulau Jawa ini.
Berikut ini Daftar Makanan Khas Banten (klik nama makanan untuk mengetahui resep, bahan, dan cara membuatnya):
- Angeun Lada
- Apem Putih
- Apem Cukit
- Balok Menes
- Bontot
- Ceplis
- Cuwer / Cecuwer
- Emping
- Es Kuwut
- Es Sekemu
- Gecom
- Gemblong
- Gerem Asem
- Gipang
- Jojorong
- Keceprek Melinjo
- Kerupuk ikan
- Ketan bintul
- Kue Cucur
- Kue Pasung Merah
- Laksa Tangerang
- Lemeng / Leumeung
- Lepet / Leupeut
- Nasi Belut
- Nasi Sambal Belut
- Nasi Sumsum bakar
- Nasi Uduk Empal Daging
- Opak
- Otak-otak
- Pecak Bandeng
- Rabeg
- Ranginang (Rengginang)
- Sambal Buroq
- Sate Bandeng
- Sate Bebek khas Cibeber
- Sayur Besan
- Semur
- Sirup Rosella Fresh
- Talam Bawang
- Taoge, toge, Tauge Goreng
- Tumis Kulit Tangkil